Kunjungan ke Rumah Belajar Temanmu di Desa Pangyangan, Pekutatan, Bali

Salah satu program Yayasan Temanmu Peduli Bangsa adalah Pengembangan Sumber Daya Manusia. Salah satu wujud nyata dari program ini adalah mendukung pendidikan gratis untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan individu untuk masa depan yang lebih baik. Pada tanggal 18 Januari 2024, TEMANMU mengunjungi Rumah Belajar Temanmu yang terletak di Desa Pangyangan, Kecamatan Pekutatan, Jembrana, Bali. Peran […]